Artikel Terbaru :
Ketemu lagi kita di kesempatan artikel ini..ehm ...sobat mungkin sudah mengerti maksud judul di atas yang seperti terlihat pada gambar yaitu sebuah icon berbentuk folder yang biasa kita bisa lihat pada windows xp ...jika sobat ingin icon seperti di atas tampil di samping judul label atau category sobat silahkan melihat artikel ini selanjut nya.

Sebelum saya membuat artikel ini saya mencoba terlebih dahulu mengobok-obok blog saya...setelah di kotak katik akhir ya icon yang saya sisipkan di kode html berhasil ...cara nya juga ga terlalu sulit sobat tinggal memasukan kode script nya di Edit template HTML pada posisi yang tepat..

Ok..langsung aja ya kita coba mendesain nya

Seperti biasa anda login terlebih dahulu..kalau sudah login silahkan langsung ke RANCANGAN
Anda klik Edit HTML

sebelum nya anda download dulu templete agar jika ada kesalahan templete anda bisa di kembalikan seperti semula.
Jangan lupa di centang Expand Template Widget

Kalau sudah kita mulai mengobok-ngobok kode html nya
CARI KODE DI BAWAH INI..!!! cara cepat nya tekan (Ctr + F pada keyboard)

Cari Kode di Bawah ini :
]]></b:skin>

Kalo dah ketemu sobat copy kode di bawah ini lalu pastekan tepat di atas kode ]]></b:skin>

/*ICON LABEL----------------------*/
#Label1 .widget-content{
height:200px;
width:auto;
overflow:auto;
}#Label1 ul, #Label2 ul{
list-style:none;
margin:0 0 0;
padding:0 0 8px;
}
#Label1 li, #Label2 li{
background:url(http://i965.photobucket.com/albums/ae136/boujan/folder.png) no-repeat;
padding-top:0;
padding-right:0;
padding-bottom:3px;
padding-left:20px;
margin-bottom:3px;
border-bottom:1px dotted #063E3F;
line-height: 1.2em;

}

Catatan :
Tulisan yang saya beri warna merah adalah link icon gambar yang akan di sisipkan pada judul isi kategory blog..nah link ini bisa sobat ganti dengan icon-icon yang sobat sukai
Setelah selesai simpan templete dan lihat hasil nya...!!!!

Jika Trik ini berhasil maka label atau category pada blog kita bisa tampil icon kecil di samping judul pada label blog...semoga artikel sederhanan ini dapat berguna bagi sobat semua...makasih..!!!

Artikel Terkait:

  • Kode HTML Warna Full Color Warna berfungsi untuk mempercantik sebuah tampilan/objek. Untuk keperluan merubah warna background, dan juga warna widget dan elemen-elemen penting yang terdapat dalam suatu blog maupun pada halaman postingan tentu kita … Read More
  • Cara Menghapus Blog di Alexa Rank   Nah tips kali ini saya akan membahas soal dengan alexa lagi, dan pada artikel sebelumnya saya sudah membahas bagaimana cara mendaftarkan blog ke alexa rank dan cara instal alexa toolbarcara instal alexa toolbar, oke … Read More
  • Cara Membuat Facebook Likebox Melayang (Slide) Disamping Blog, Terbaru ! Setelah kemarin saya berbagi Tutorials Cara membuat Facebook Likebox & Twitter Melayang di Blog,  dan kali ini langsung aja deh ke topik ^_^. ini merupakan salah satu cara  Fanspage laris jempoll, ya karena… Read More
  • Cara Pasang Meta Tag Alexa Cara Pasang Meta Tag Alexa | Assalamu'alaikum, kawan diantara trik supaya Alexa blog atau website kita angkanya semakin turun adalah memasang alexa tool bar, widget trafik, ada yang memberi review pada blog kita, dan masi… Read More
  • Cara Verifikasi Website/Blog di Bing Bing merupakan search engine selain dari Google. Bing juga telah banyak digunakan oleh pengguna internet di seluruh dunia. Oleh sebab itu, sobat yang memiliki Website/Blog harus verifikasi Blog sobat di Bing. Verifikasi… Read More

0 komentar:

Post a Comment