Artikel Terbaru :
Pada saat menggunakan BBM, kita pasti akan membutuhkan salinan dari kontak BBM itu sendiri. Untuk membackup kontak BBM, tentunya sudah saya jelaskan pada postingan sebelumnya. Namun untuk merestore kontak BBM, saya akan memberikan tipsnya pada postingan kali ini.cara restore kontak bbm
Restore kontak BBM ini berfungsi untuk mengembalikan kontak BBM seperti pada saat terakhir kali kontak BBM di backup. Namun perlu diperhatikan bahwa kontak baru di BBM yang belum sempat dibackup akan hilang pada saat melakukan restore kontak. Berikut ini adalah cara restore kontak BBM:
  • Masuk ke aplikasi BBM anda, kemudian pilih menu.
  • Pada pilihan menu, silakan anda pilih options
.cara restore kontak bbm
  • Kemudian anda akan menemukan beberapa pilihan baru. Pada pilihan backup Management, silakan anda pilih restore.
  • Kemudian pilih nama file yang anda gunakan untuk backup kontak BBM. Selanjutnya pilih OK.
cara restore kontak bbm
  • Akan terdapat pesan bahwa kontak anda akan ditimpa oleh file backup dari BBM. Silakan anda pilih OK.
Maka sekarang kontak BBM anda sudah berhasil di restore dengan baik. Usahakan anda sering membackup kontak sehingga pada saat restore kontak, maka kontak baru tidak akan hilang.

Sumber artikel : http://www.teknologiku.info  

Artikel Terkait:

  • Cara Mudah Mengatasi Ponsel Blackberry Yang Menjadi Lambat Pada saat anda sedang asik-asiknya menggunakan Blackberry, hal-hal yang tidak diinginkan mungkin saja terjadi pada anda. Blackberry anda  menjadi lambat dalam menjalankan perintah yang anda inputkan. Reaksi kesal aka… Read More
  • Tips Menyimpan Kontak Blackberry Messenger Dengan Aman Blackberry messenger memang masih menjadi messenger yang sangat disukai banyak orang. Mungkin hal inilah yang membuat orang banyak yang membeli blackberry ditengah berkuasanya smartphone android. Baru-baru ini, pihak Bla… Read More
  • Tips Menghemat Daya Baterai Smartphone Blackberry Blackberry anda mudah lowbat? Berikut ini ada informasi mengenai beberapa tips menghemat baterai Blackberry. Bagaimana caranya? Sekarang ini smartphone semakin banyak digandrungi oleh berbagai kalangan. Misalnya saja Blac… Read More
  • Cara Membackup Kontak BBM BBM adalah salah satu aplikasi messenger unggulan dari ponsel besutan blackberry. Tanpa adanya fitur ini, mungkin ponsel blackberry hanyalah ponsel biasa yang mungkin tidak banyak yang menyukainya. Namun dengan adanya fi… Read More
  • Cara Restore Kontak BBM Pada saat menggunakan BBM, kita pasti akan membutuhkan salinan dari kontak BBM itu sendiri. Untuk membackup kontak BBM, tentunya sudah saya jelaskan pada postingan sebelumnya. Namun untuk merestore kontak BBM, saya akan … Read More

0 komentar:

Post a Comment